Buku dan jurnal saat ini merupakan hal yang sangat dibutuhkan bagi para penulis, mahasiwa, dan dosen.
Jurnal yang dimaksud dalam postingan ini adalah jurnal ilmiah. Menurut Wikipedia, Jurnal ilmiah adalah publikasi berkala dalam penerbitan akademik yang umumnya berupa laporan penelitian terbaru dengan tujuan untuk memajukan ilmu pengetahuan. Jurnal ilmiah merupakan salah satu bentuk media publikasi karya tulis ilmiah (KTI). Jurnal ilmiah berbentuk kumpulan artikel karya ilmiah yang didahului dengan proses penelaahan sejawat untuk mendapatkan objektivitas setinggi mungkin.
Buku adalah tulisan dari dari
seseorang yang ditulis dalam kertas. Yang dimaksud dengan buku dalam postingan
ini adalah buku ilmiah, buku yang berisi ilmu pengetahuan, misalnya buku bidang
matematika, bidang biologi, bidang fisika dan lain-lain.
Baca Juga : Cara membuat latar belakang sebuah karya Ilmiah
Dosen saat ini dituntut untuk
menulis buku dan menulis jurnal untuk laporan beban dosen. Begitu juga dengan
mahasiswa, mahasiswa diwajibkan untuk menerbitkan jurnal sebagai syarat lulus.
Apalagi mahasiswa S3. Mahasiswa S3 harus menerbitkan jurnal bertaraf
internasional agar bisa lulus.
Untuk menulis jurnal, perlu
mencari referensi. Referensi tersebut digunakan untuk menambah ilmu yang akan
dituliskan. Referensi berupa buku dan jurnal banyak yang gratis namun banyak
juga yang berbayar. Sayangnya, jurnal- jurnal yang bertaraf internasional
kebayakan berbayar dan tarifnya cukup mahal bagi orang Indonesia. Berikut salah
satu contoh harga dan jurnal yang berbayar :
![]() |
Gambar 1. "Interface Science and Technology" salah satu jurnal yang berbayar |
Gambar diatas adalah salah satu
contoh jurnal internasional yang berbayar. Jika ingin mendownload artikel
tersebut kita harus membayar terlebih dahulu. Untuk membayar jurnal tersebut,
perlu di klik “Get Access”. Berikut tampilan setelah
![]() |
Gambar 2. Contoh harga suatu jurnal internasional |
Berikut adalah tampilan depan situs http://gen.lib.rus.ec/ :
![]() |
Gambar 3. Tampilan situs http://gen.lib.rus.ec/ |
![]() |
Gambar 5. Hasil pencarian buku di libgen (http://gen.lib.rus.ec/) |
![]() |
Gambar 6. cara download buku di Library Genesis (http://gen.lib.rus.ec/) |
0 komentar